Tentang Pilkada

Lagi-lagi negeri ini terbelah, setelah sebelumnya membuat gap lewat Pilpres, kini anak bangsa kembali terbelah lewat penerapan system dalam Pilkada, yaitu langsung/tak langsung (DPRD). Walau sudah diputuskan lewat voting di DPR sebagai lembaga legislatif, dimana Pilkada penerapannya tidak lagi dipilih langsung oleh rakyat melainkan DPRD (sebagai representasi keterwakilan dari rakyat juga sebenarnya). Namun nyatanya kelompok-kelompok yang tidak puas tetap berusaha menentangnya dan menyebut hal ini sebagai suatu kemunduran dari demokrasi. Baca lebih lanjut